NEW TECHNOLOGY
New technology merupakan suatu teknologi yang
baru atau menerapkan sesuatu yang baru untuk menyediakan barang-barang yang
diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia,dan dapat di
inovasikan dengan perkembangan zaman. New technology dibuat untuk mempermudah
pekerjaan manusia.
CONTOH NEW TECHNOLOGY
·
VR (Virtual Reality)
Virtual Reality adalah teknologi yang membuat pengguna atau user dapat berinteraksi
dengan lingkungan yang ada dalam dunia maya yang disimulasikan oleh komputer,
jadi kita merasa berada di dalam lingkungan tersebut
·
Teknologi baru dalam bermain
Game
Untuk terciptanya alat gaming yang stabil dan efektif terhadap si
pengguna. Teknologi gaming semaking berkembang. Contohnya Playstation
Eye yang mendeteksi gerakan pemain, sama halnya seperti kinect. Lalu
ada juga motion gesture, seperti Nintendo Wii, dan yang
terakhir teknologi gaming yang terbaru itu ada virtual reality. Virtual reality
diharapkan kedepannya bisa membawa pemain merasakan masuk kedalam game.
·
Drone
Drone merupakan adalah pesawat pengintai tak berawak yang
dijalankan dengan pusat kendali di suatu tempat dengan menggunakan komputer
atau juga remote control. Selain dapat dikendalikan, drone juga dapat disetting
untuk dapat terbang secara otomatis. Kita bisa melihat pemandangan alam yang
sangat indah dan menyeluruh yang direkam oleh drone dari udara.
REFERENSI :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar